Bersama Anggota, Kapolsek Tanah Sareal Pimpin Pengamanan Kejuaraan Pencak Silat

    Bersama Anggota, Kapolsek Tanah Sareal Pimpin Pengamanan Kejuaraan Pencak Silat

    KOTA BOGOR - Kapolsek Tanah Sareal Polresta Bogor Kota Polda Jabar bersama anggota melaksanakan pengamanan kejuaraan pencak silat pelajar di GOR Pajajaran Tanah Sareal Kota Bogor pada Jumat 26 Mei 2023.

    Kegiatan ini sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Parkoso agar setiap kegiatan yang melibatkan masyarakat banyak untuk dilakukan pengamanan.

    "Kegiatan kali ini diikuti oleh pelajar se Kota Bogor, yang rawan akan adanya gesekan dan tawuran, " ujar Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso melalui Kapolsek Tanah Sareal Kompol Supriatna, Jumat (26/5/2023).

    Kegiatan pengamanan kali ini pihaknya menurunkan 15 personil untuk menjaga keamanan berlangsungnya kegiatan.

    Dalam pelaksanaan kegiatan Kapolsek didampingi oleh Panit Binmas Polsek Tanah Sareal Polresta Bogor Kota.

    "Alhamdulillah sampai saat berita ini kegiatan masih berjalan dengan aman dan tertib, " pungkasnya.

    Humas Polsek Tanah Sareal Polresta Bogor Kota Polda Jabar.

    polresta bogor kota
    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Polsek Bogor Tengah Bersama Warga...

    Artikel Berikutnya

    Bersama Anggota ,Kapolsek Bogor Barat Datangi...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bhabinkamtibmas Gudang Aipda Erik Rojak Gelar Silaturahmi, Ingatkan Warga Waspadai Hoaks Pasca Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Paledang Aiptu Hendi Gelar Silaturahmi, Ingatkan Warga Jaga Persatuan dan Hindari Hoaks Pasca Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Kebon Kelapa Aipda Devi Sukma Nugraha Gelar Silaturahmi dengan Warga dan Tokoh Agama, Himbau Jaga Kamtibmas Pasca Pilkada 2024
    Personil Sat PAM Obvit Polresta Bogor Kota Melaksanakan Pengamanan Gereja

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll