Kapolsek Bogor Barat Tampung Aspirasi dan Keluhan Warga Curug

    Kapolsek Bogor Barat Tampung Aspirasi dan Keluhan Warga Curug

    KOTA BOGOR - Kapolsek Bogor Barat Jajaran Polresta Bogor Kota Polda Jabar menggelar kegiatan jumat curhat yang dilaksanakan bersama warga masyarakat Curug.

    Hal itu sesuai dengan perintah Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso untuk mendengar, mencatat dan mencari solusi terhadap curhatan hati masyarakat.

    "Selain mendengarkan aspirasi, jumat curhat bisa sekaligus sebagai salah satu sarana untuk pihak kepolisian dalam mengedukasi masyarakat, ” ucap Kapolsek Bogor Barat Kompol Ahmad Rivai, Selasa (4/9/2023).

    Berlokasi di halaman Kelurahan Curug Jalan Desa Curug Bogor Barat, kegiatan Jumat Curhat bersama warga dalam rangka mendengar, mencatat dan mencari solusi dimulai sejak Jam 08.30 WIB.

    Terlihat dalam kegiatan Kapolsek Bogor Barat, Bhabinkamtibmas Aipda Arnas, Lurah Curug, LPM,   tokoh agama, tokoh masyarakat, pengurus RW dan RT serta masyarakat sekitar, melaksanakan giat jumat curhat.

    "Melalui kegiatan ini bisa mengetahui kondisi masyarakat di lapangan. Kemudian, hal itu akan menjadi acuan untuk meningkatkan pelayanan Kepolisian, " pungkas Kapolsek.

    Humas Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar.

    polresta bogor kota
    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Kompak Bersinergi, Bhabinkamtibmas dan Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Kompak Bersama Warga, Anggota Polsek Bogor...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bhabinkamtibmas Kel. Ciluar Ajak Warga Jaga Kondusifitas Pasca Pilkada 2024
    Silahturami Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Kel. Ciluar Ajak Warga Ciptakan Kondusifitas Pasca Pilkada 2024
    Silahturami Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Tegal Gundil Ajak Warga Ciptakan Kondusifitas Pasca Pilkada 2024
    Jelang Sertijab, Danlanud Sultan Hasanuddin Pamitan Dengan Jajaran Forkopimda Maros Dan Otoritas Bandara Internasional Sultan Hasanuddin

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll