Samapta Polsek Bogor Selatan Melaksanakan  Patroli Wilayah  

    Samapta Polsek Bogor Selatan Melaksanakan  Patroli Wilayah   

    KOTA BOGOR - Samapta Polsek Bogor Selatan Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan patroli wilayah.

    Sesuai arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso agar jajarannya selalu berpatroli dan menjaga tempat peribadahan.

    "Dengan Kehadiran Samapta Polsek Bogor Selatan di tempat ibadah pura diharapkan para jemaah dapat beribadah dengan nyaman, " ucap Kapolsek Bogor Selatan Kompol Diana Sulistiowati.

    Patroli Samapta Polsek Bogor Selatan dipimpin Aiptu Basuki Eko Paksono, Brigadir Aris Wahyudi beserta team Intelijen dan Reserse kriminal.

    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Keamanan, Anggota Patroli Bogor...

    Artikel Berikutnya

    Wujud Kedekatan, Bhabinkamtibmas Margajaya...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Bhabinkamtibmas Jalin Silahturami Kamtibmas dengan Tokoh Masyarakat Rancamaya
    Bhabinkamtibmas Jalin Kerjasama dengan Tokoh Masyarakat Sukadamai
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll